Pengaruh Brand Awareness, Brand Association dan Perceived Quality Terhadap Loyalitas Pelanggan smartphone merek Oppo (Studi Pada Mahasiswa IBEI)
Penulis : GLORIA LINDI NOPIADI
Prodi : S1 Manajemen
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand awareness, brand association, dan perceived quality terhadap loyalitas pelanggan smartphone merek oppo (studi pada mahasiswa IBEI) Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Teknik analisis regresi liner berganda, kemudian dengan populasi sebanyak 128 mahasiswa IBEI Pontianak yang menggunakan Oppo. kemudian dihitung menggunakan rumus taro yamane sehingga didapat sampel 97 responden yang didapat dari mahasiswa IBEI Pontianak pengguna oppo. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan nilai thitung variabel Brand awareness tidak berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan smartphone merek oppo dengan nilai thitung sebesar -0,116 ≤ dari nilai ttabel sebesar 0,67703. Brand association berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan smartphone merek oppo dengan nilai thitung sebesar 0,146 ≥ dari nilai ttabel sebesar 0,67703. Perceieved quality berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan dapat diketahui thitung sebesar 2,143 ≤ dari nilai ttabel sebesar 0,67703. Kata Kunci : Brand Awareness, Brand Association, dan Perceived Quality
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand awareness, brand association, dan perceived quality terhadap loyalitas pelanggan smartphone merek oppo (studi pada mahasiswa IBEI) Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Teknik analisis regresi liner berganda, kemudian dengan populasi sebanyak 128 mahasiswa IBEI Pontianak yang menggunakan Oppo. kemudian dihitung menggunakan rumus taro yamane sehingga didapat sampel 97 responden yang didapat dari mahasiswa IBEI Pontianak pengguna oppo. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan nilai thitung variabel Brand awareness tidak berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan smartphone merek oppo dengan nilai thitung sebesar -0,116 ≤ dari nilai ttabel sebesar 0,67703. Brand association berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan smartphone merek oppo dengan nilai thitung sebesar 0,146 ≥ dari nilai ttabel sebesar 0,67703. Perceieved quality berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan dapat diketahui thitung sebesar 2,143 ≤ dari nilai ttabel sebesar 0,67703. Kata Kunci : Brand Awareness, Brand Association, dan Perceived Quality